Judul: Bridal MaskGenre: period, action, drama, romance
Tahun: 2012
Network: KBS2
Pemain:
Joo Won as Lee Kang To / Lee Young / Sato Hiroshi
Jin Se Yun as Oh Mok Dan / Boon Yi
Park Ki Woong as Kimura Shunji
Han Chae Ah as Chae Hong Joo / Ueno Rie
Sinopsis:
Gaksital adalah sekelompok orang pada tahun 1930-an, selama kependudukan Jepang. Pahlawan Lee Kang To dikenal sebagai gaksital karena ia memakai topeng untuk menyembunyikan wajahnya. dengan menggunakan topeng atau masker salah satu permainan tradisional Jepang, yang berpipi merah seperti pengantin wanita. Dalam kehidupan nyata ia adalah seorang pemuda sederhana, tetapi ketika menggunakan topeng ia bertindak sebagai pembela kebenaran dan ketidakadilan pada masa kegelapan Korea.
No comments:
Post a Comment